Selasa, 21 Januari 2014

Tugas Jurnalistik Artikel Kesakralan Mantra



ARTIKEL
TABIR KESAKRALAN MANTRA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI

I           Pendahuluan
            Kata  mantra berhubungan dengan kata bahasa Inggris man,  dan kata bahasa Inggris mind dan mental, yang diambil dari bahasa latin mens. Kata mantra diambil dari bahasa sansekerta man, yang berarti untuk bermeditasi. Man adalah makhluk yang bisa bermeditasi. Mantra adalah sebuah suara, suku kata, atau sekumpulan suara, dan dikenal karena getarannya.  Mantra juga dapat diartikan sebagai sebuah teman yang membantu pikiran terpusat dan perlahan-lahan membingbing dalam kesunyian yang kusyuk. Matra merupakan pembimbing yang akan meminpin seseorang menembus tingkat keberadaan dan akhirnya penyatuan antara individu dan penyatuan kosmis. Mantra juga merupakan alat penting dalam jalan pencerahan diri, Serta di anjurkan dalam melakuakan meditasi untuk mengingat mantra dan gunakan mantra tanpa bersuara dan lakukan secara sadar. Mantra merupakan sekumpulan kata-kata, dari pikiran, dan merupakan doa. Mantra merupakan kombinasi suku kata yang membentuk suara yang memiliki efek tertentu pada pikiran. Dan efek   dari Pengulangan suara. Didasarkan pada teori mantra pada prinsipnya bahwa suara, huruf, suku kata alphabet memiliki fokus untuk getaran mental atau fisik tertentu. Dan masing-masing suku kata memiliki kesadaran tertentu.  
Mantra dorongan yang stabil dalam kehidupan seseorang Mantra adalah sesuatu yang ada dalam diri, ini adalah sesuatu yang berasal dari dalam. Akan menjadi semakin mudah dimana jika anda bisa menemukan beberapa latihan untuk menampung sumua perasaan senang dan perasaan terganggu yang telah anda rasakan. Dan mantra akan menjadi bagain dari pikiran bawah sadar. Mantra dapat menjadi pintu menuju meditasi karena ini adalah pusatnya titik pusat berkonsentrasi. Dan latihan mantra menjadi meditasi.  Dalam satu mantra dan pikiran lain muncul secara terus-menerus tetapi hanya sebentar dan hanya silih berganti. Phenomena yang kedua bahwa mantra dan pikiran yang lain keluar secara bersamaan. Memikirkan terjadi pada satu lapisan pikiran dan mantra saling memberikan getaran satu sama lain. Dan japa mantra tahap empat yaitu, dalam meditasi lima menit ketenangan pikiran.
            Mantra yang berada dalam diri dan terhanyut pada saat mendengarkan, mantra adalah tradisi Yoga dengan bija (benih), benih tertanam dalam pikiran yang merupakan partikel kecil dari pikiran guru yang ditanamakan piiran seorang murid. Sehingga partikel itu memilki gerakan sendirinya. Bahkan walau seseorang tidak melakukan mantra selama beberapa tahun namun mantra itu akan mencul disuatu tempat keterikatnya.  Dan dalam tradisi Yoga dikatakan bahwa mantra yang diberikan akan selalu bersama walau sudah mati.
            Mantra juga dapat sebagi kemajua dalam pemurnian, karena mantrqa gunanya untuk menembus selubung dan tirai samskara. Melawan   samskara yang ada dan untuk mencegah pembentukan formasi samskara baru yang tidak diinginkan. Samskara adalah semua kesan yang dari tindakan masa lalu yang tersimpan dalam pikiran bawah sadar.
            Mantra adalah pola gabungan kata-kata bahasa Veda yang diidentikkan dengan dewa atau dewi tertentu. Mantra-mantra yang ada sekarang adalah warisan yang kita dapatkan dari para Maharsi, orang suci, sadhu dan yogi yang telah mempraktekan berbagai mantra itu selama ribuan tahun, kini menuntuk kita untuk mengikuti jejak ajaran beliau. Mantra adalah sejumblah huruf, kata yang dijadikan satu.

II         Pembahasan
2.1       Pembagian Mantra
1.      Santikarana
Mantra-mantra dalam kelompok ini berisikan berbagai mantra untuk penyembuhan berbagai penyakit dan menghapus pengaruh buruk berbagai planet.
2.      Vasikarana
Dengan menggunakan mantran-mantra ini, anda bisa membuat wanita, laki-laki, pegawai, menteri, dewata, roh halus, binatang dan sebagainya dibawah kendali anda atau menuruti perintah anda.


3.      Stambhana
Mantra-mantra ini berisikan segala hal yang ada hubungannya dengan hubungan manusia, sebagaimana seperti yang dijelaskan diatas, untuk menghentikan mereka melakukan kejahatan, atau berlagak kepada anda.
4.      Viddhesana
Mantra-mantra yang digunakan untuk memisahkan sebuah hubungan, antara dua orang atau lebih.
5.      Ucchattan
Mantra-mantra ini erisikan kekuatan untuk mengacau pikiran musuh atau lawan atau orang tertentu agar mereke tidk berani mendekati sebuah Negara, tanah kelahiran, tempat tinggal, rumh, pekerjaan dan anggota keluarga. ini juga digunakan untuk kepentingan dimana seorang sadhaka menginginkan seseorang agar berseteru dengan orang lain.
6.      Maran
Ini adalah jenis mantra yang membawa kematian pada orang lain dalam jarak jauh tanpa diketahui identitas yang melakukannya. mantra-mantra ini ada di dalam purana, kitab Hindu, Islam dan Buddha. Pengikut agama lainnya boleh juga menggunakannya, tentu saja bisa mereka terapkan.
Mantra dasar yang harus digunakan sehari-sehari oleh sadhaka dan menuntut pada siddhi yang segera adalah seperti yang diberikan di bawah ini:
1. Om Namah Sivaya
2. Om Namo Narayana Namah
3. Om Namo Bhagawate Vasudevaya namah
Ini adalah mantra-mantra yang digunakan dalam Japa dan Upasana untuk mencapai Samadhi. Penggunaan yang tidak benar dari mantra-mantra ini sangat tidak diperkenankan.

2.2       Mantra untuk kegunaan tertentu
1.      Stambhana Mantra
Adalah mantra-mantra yang dengan mengucapkannya anda bisa menghentikan tindakan musuh, lawan atau pesaing yang menciptakan masalah. melalui mantra-mantra ini anda bisa mengendalikan tindakan musuh yang tidak anda senangi. Ada mantra untuk tujuan tertentu.
“Om Namo Bhawagawate Satrunam  Buddhi Stambhanam Kuru Kuru Swaha”.

2.      Santi Mantra
Santi mantra digunakan untuk menyembuhkan penyakit-penyakit menghilangkan pengaruh roh-roh halus dan juga berbagai planet.
1)  Untuk kesehatan
Mnatra-mantra dibawah ini hendaknya ditiupkan sebanyak tiga kali dalam air minum.. kemudian airnya diminum. Mantra:
            “Om Aham Vaisvanara Bhutva Praninam Dahamaksitah
            Pranapana Samayuktah Pacamyannam Caturvidham”

2)  Untuk mencegah terjadinya aborsi
Jika seoraang wanita bisa hamil dan aborsi karena alas an tertentu, maka mantra ini penting digunakan untuk masalah ini.
“ Punamsam Pamtra Janaya Tam Pumananu Jayatam Bhavati Putranam    Mata Jatanam Javayasyam Yan”

3)  Untuk kelahiran anak laki-laki
Ini adalah sebuah mantra yang ampuh dan teruji, yang dinyatakan sebagai mantra yang digunakan oleh Dewa Siva dan Parvati untuk bisa mendapatkan seorang anak laki-laki.
            “Om Hrim Hrim Putram Kuru Kuru Swaha”
            Wanita yang menginginkan anak laki-laki hendaknya mengulang-ulang mantra mini di bawah pohon mangga pada sebuah tempat yang sepi. Mantra ini bisa diucapkan didepan patung  Siva dan Parvatisebanyak 108 kali setiap hari sebanyak 21 hari secara terusmenerus.

4)  Untuk menyembuhkan bisul dan jerawat
            Mantra adalah:
            “Om Kharamana Ki Tenisaha Khuni Badi Domnom
Jaya Umato Umato Cala Cala Svaha”

Tiupkan mantra ini tiga kali dan basulah tempat yang terkena bisul atau  jerawat dengan air ini. kemudian ambil benang katun merah sebanyak 7 utas. kemudian tiup kembali mantra diatas sebanyak 21 kali lalu ikatkan pada ibu jari kaki. Maka bisul atau jerwat akan tersembuhkan.

5)   Untuk penyembuhan Epilepsi
            Jika seseorang menderita penyakit Epilepsi, tulislah mantra ini pada seuah Bhuja putra (kulit kayu suci) dengan asta ganda dan berikan pada pasien sebagai jimat. Maka perlahan ia akan tersembuhkan.
“ Hala Haraa Saragam Mamdika Pudika Sri Rama Phumka Mrgi Vayu Sukhai Om Thah Thah Swaha”. (Chawdhri. 2003: 139-143)




Tidak ada komentar:

Posting Komentar